pericon-profil.svg

Prabowo Subianto

Prabowo Subianto

Prabowo Subianto adalah politikus Indonesia yang sebelumnya berkarier sebagai prajurit TNI dan pengusaha. Saat ini, dia menduduki jabatan publik sebagai Menteri Pertahanan periode 2019-2024. Sejak didirikannya pada 2008, Prabowo juga menjabat sebagai Ketua Umum Partai Gerindra. Dirinya sempat maju sebagai calon wakil presiden pada Pilpres 2009 dan calon presiden pada Pilpres 2014 serta Pilpres 2019.

Nama Lengkap: Prabowo Subianto Djojohadikusumo

Kelahiran: Jakarta, 17 Oktober 1951

Partai: Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra)

Prabowo Subianto

Perjalanan karir:

  • Komandan Jenderal Kopassus TNI AD (1995-1998)
  • Panglima Kostrad (1998)
  • Ketua Umum Partai Gerindra (2014-sekarang)
  • Ketua PB IPSI (2016-sekarang)
  • Menteri Pertahanan (2019-sekarang)

Sosial media:

Artikel terkait Prabowo Subianto

Prabowo: Jumlah Penerima MBG Setara 9 Kali Warga Singapura

Prabowo: Jumlah Penerima MBG Setara 9 Kali Warga Singapura

41 minutes ago
Prabowo Blak-blakan Cadangan Migas RI, Beri Perintah Khusus ke Bahlil

Prabowo Blak-blakan Cadangan Migas RI, Beri Perintah Khusus ke Bahlil

2 hours ago
Cerita Prabowo Hapus Ratusan Regulasi Demi Swasembada Beras

Cerita Prabowo Hapus Ratusan Regulasi Demi Swasembada Beras

4 hours ago
Tak Cuma Solar, RI Juga Targetkan Setop Impor Avtur pada 2027

Tak Cuma Solar, RI Juga Targetkan Setop Impor Avtur pada 2027

8 hours ago
Besok, Prabowo Bakal Cek Progres Pembangunan Megaproyek IKN

Besok, Prabowo Bakal Cek Progres Pembangunan Megaproyek IKN

8 hours ago